Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Perbedaan Kamera Digital (Mirrorless) dan DSLR Yang Kamu Harus Ketahui

Mirrorless vs DSLR Jika ditilik dari sisi rancangan, kamera DSLR sebenarnya memiliki beberapa kelemahan. Kelemahan pertama adalah karena kamera DSLR pada aslinya dirancang untuk dipakai dengan film. Saat teknologi digital merambah ke dunia fotografi, digital mendapat perlakuan yang sama seperti segulung film, bahkan secara mekanis ditempatkan di  body  yang sama. Silahkan baca juga  Mengenal Kamera Mirrorless , serta  Cara Kerja Kamera DSLR . Konstruksi dasar DSLR tidak berubah dari film ke digital. Kecuali ruang film yang diganti sensor, beberapa perubahan sirkuit elektronis serta penambahan slot memory, sebuah DSLR relatif sama dengan SLR yang ada sejak beberapa dekade silam. Mekanisme cermin yang sama, pentaprisma yang sama, operasi autofokus dengan sistem  phase detection  yang sama. Meskipun kemajuan teknologi akhirnya ditambahkan (Edit di kamera, HDR di kamera, GPS dan Wi-fi dll), namun kamera DSLR secara bentuk tidak berubah sejak puluhan tahun lalu. Kenapa Kamera D

Postingan Terbaru

Urutan Sistem Operasi Android Terbaru

Teknik Dasar Menggunakan Kamera DSLR

Jenis Kerusakan Sensor Kamera DSLR

Mengenal Jenis-Jenis Lensa Kamera DSLR